Minggu, 16 Januari 2022

Langkah-Langkah Memasak Gado Gado Pengantin Yang Gampang

Gado Gado Pengantin

Anda sedang mencari inspirasi resep Gado Gado Pengantin yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Gado Gado Pengantin yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Gado Gado Pengantin, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Gado Gado Pengantin enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gado Gado Pengantin sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Gado Gado Pengantin memakai 17 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Jadi tim mepet setor acara busway bareng komunitas Jakarta 🤭bikin menu gado gado dengan budget 30k bisa?????pasti bisa donk😉gado gado pengantin ini bisa saya temui pas di acara hajatan/resepsi pernikahan 😁 hampir sama dengan gado pada umumnya,hanya saja yang membedakannya : ada selada dan penggunaan ebi di bumbunya 😁 untuk isi sayuran bisa di sesuaikan selera ya 😉bisa tambah emping + lontong sebagai pelengkapnya 🤤 Source : @Machekitchen1882 Rincian Harga : - telur rebus(6000) - kentang(3000) - tahu(4000) - wortel(2000) - mentimun (2000) - selada(2000) - kacang tanah(3500) - ebi(3000) - kecap manis(1000) - jeruk limo(300) - gula aren(500) - gula pasir(300) - cabe+rawit(2000) - cuka(200) - garam(gratis) - air matang(gratis) ________________________+ Total : Rp. 29.800 #CookpadCommunity_Jakarta #Busway_GadoGado #TetepKenyangTanpaNasi #BelajarBareng #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu #Resolusi2021

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gado Gado Pengantin:

  1. 4 butir telur rebus
  2. 4 buah kentang
  3. 3 buah mentimun
  4. 2 buah wortel
  5. 1 buah tahu cina
  6. 1 buah selada
  7. 1 buah jeruk limo
  8. Bumbu Kacang :
  9. 125 gr kacang tanah
  10. 10 buah cabe merah keriting
  11. 5 buah cabe rawit merah (boleh di skip)
  12. 1,5 sdm ebi
  13. 1-2 sdm kecap manis
  14. 1-2 sdt cuka
  15. 1 sdm gula aren
  16. 1 sdt garam(sesuaikan)
  17. 1 sdt gula pasir

Langkah-langkah untuk membuat Gado Gado Pengantin

  1. Siapkan sayuran cuci bersih di air mengalir,kol gak jadi saya pakai karna gk suka makan kol mentah🙈cuma udah terlanjur ke foto😂kalo mw pakai kol silahkan di iris halus.wortel kupas lalu serut beri sedikit garam lalu aduk(diamkan 5 menit cuci bersih tiriskan.selada juga iris dan mentimun iris tipis,kentang potong kotak lalu rebus sampai matang tiriskan 👇🏻
  2. Tahu potong dadu kemudian goreng,kacang,cabe dan rawit goreng.ebi cuci kemudian rendam air panas diamkan selama 15 menit lalu goreng sebentar.haluskan kacang,cabe,rawit,ebi dan gula aren(saya pakai chopper 🤭)
  3. Tambahkan garam,gula pasir,kecap dan secukupnya air hangat juga perasan jeruk limo koreksi rasa!!!telur rebus potong empat,sajikan semua bahan lalu siram dengan bumbunya 😉maaf gak kefoto semua, perasaan sih moto tp gak ada semuanya 🙈😂

Gimana nih? Gampang kan? Itulah cara membuat Gado Gado Pengantin yang bisa Anda praktikkan di rumah. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!

0 comments:

Posting Komentar

 
Top